Ide Desain Ruang Belajar Buat Isi Sudut Interior Kamar Anak Kamu!
Mon, Mar 20 2023
Admin Hyde Living
Desain Interior Kamar Anak
Sebenarnya kehidupan anak remaja zaman sekarang tidak hanya tentang hobi mereka yang suka menghabiskan waktu bareng teman di luar dan melakukan hal menyenangkan lainnya di waktu bebas mereka. Akan tetapi, anak remaja Anda tentu butuh yang namanya desain interior kamar terbaik agar bisa menciptakan tidur lebih berkualitas.
Desain interior kamar anak remaja umum dengan area yang dibuat multifungsi. Bukan untuk jadi area bermain, melainkan sudut yang lebih serius yaitu study area yang dirancang nyaman sekaligus fun. Konsepnya juga kadang terlihat lapang sebagai bagian fleksibilitas ruang gerak di rumah.
Kamar anak remaja juga tidak selalu terlihat simple atau konsep yang trendi dan atraktif. Anda tentunya perlu memperhitungkan kabinet yang akan mengisi desain interior kamar, biar anak di rumah merasa lebih nyaman buat beraktivitas.
Tentunya desain interior kamar anak remaja gak jauh dari konsep modern kekinian, baik aesthetic atau model yang lebih minimalis tapi nyaman buat jadi sudut istirahat dan belajar, seperti ide berikut.
Cr. Hyde Living
Kamar Anak Contemporary Bold vs Netral
Dari dua hal yang cukup berpengaruh untuk interior kamar anak di rumah, Anda mungkin lebih kenal dengan dua fitur ini. Yaitu warna dan style yang saling membentuk kesatuan untuk menciptakan desain interior yang terbaik di rumah.
Dilihat dari segi desain, model kamar anak contemporary ini terlihat fungsional. Mengandalkan setiap sudut yang luas untuk memaksimalkan area penyimpanan biar lebih fleksibel, sekaligus konsep yang cukup tenang juga atraktif.
Meskipun konsepnya bisa dibilang minimalis. Desain interior dari kamar anak remaja satu ini terlihat lebih dewasa, sebagai bentuk keseriusan area istirahat dan belajar di rumah. Tentunya hal ini dipengaruhi oleh kombinasi antara warna bold dan netral yang cozy.
Cr. Hyde Living
Desain Interior Kamar Minimalis Simple
Kalau sudut interior dari kamar anak remaja satu ini, bisa dibilang lebih simple tapi tetap fungsional seperti sebelumnya. Konsepnya masih dengan gaya minimalis contemporary, tapi yang lebih simple untuk menciptakan area yang lapang meskipun ruangannya sempit.
Hal ini sangat dipengaruhi oleh furniture built-in yang punya konsep cukup menawan. Selain itu, warna putih adalah palet interior yang terlihat mewah tapi juga simple, buat ciptakan area yang sempit lebih luas.
Dengan ini, desain interior kamar anak remaja impian kesayangan Anda akan menunjukkan tipe interior yang sangat nyaman buat istirahat. Sekaligus tepat sebagai sudut belajar di rumah.
Cr. Hyde Living
Kamar Anak Remaja yang Unik
Sudut yang terbatas, apa akan membatasi anak remaja Anda buat menciptakan kreasi terbaik di dalam kamar?
Tentunya hal itu sama sekali tidak benar lho. Contohnya ada pada desain interior kamar satu ini, yang cukup aktif dan dekoratif meskipun sudut kamarnya lebih sempit. Anak remaja lebih menyukai area yang terlihat memaksimalkan sudut biar berikan kesan aesthetic, benar kan?
Itulah yang terlihat dari desain interior kamar anak satu ini yang sangat cocok buat anak remaja umur belasan tahun. Menciptakan area yang tampak menyenangkan juga eye-catchy buat kamar jadi lebih fun!
Cr. Hyde Living
Desain Interior Tempat Belajar dan Bermain
Kalau kamar anak satu ini, lebih menonjolkan area yang cukup unik karena umumnya menjadi favorite anak cowok.
Anak remaja cowok yang sudah mengenal game online dan sering menghabiskan waktu di rumah untuk bermain games. Mengisi desain interior kamar anak yang lebih terlihat jadi sudut bermain meskipun ada area yang dirancang buat lebih serius belajar.
Meskipun konsepnya tampak penuh permainan. Demi memberikan kesan yang terbaik buat istirahat, belajar, dan bermain. Interior kamar anak remaja satu ini tampaknya tidak akan menunjukkan area membosankan buat ciptakan desain terbaik di rumah.
Cr. Hyde Living
Kamar Anak Dengan Study Room Mendominasi Sudut
Mungkin anak remaja kebanyakan sangat suka menghias interior kamar mereka biar terlihat menyenangkan buat belajar dan istirahat. Akan tetapi, meskipun dirancang agar menyenangkan, sudut yang lebih serius tentunya bisa menciptakan area interior kamar anak terbaik di rumah lho.
Seperti pada desain interior kamar anak satu ini dengan area study yang tampak mendominasi sudut di kamar. Hal yang cukup jarang dimanfaatkan, akan tetapi kalau punya ruang kamar luas, kapan lagi?
Modelnya tentu saja nyaman dan fleksibel demi menciptakan ruang gerak terbaik serta belajar yang lebih serius. Konsep ini juga akan ciptakan desain interior kamar anak remaja di rumah terlihat cozy dan tenang buat menciptakan sudut terbaik di rumah.
Agar bisa menciptakan desain interior kamar anak terbaik buat remaja yang sudah lebih serius dalam kegiatan belajar mereka. Sudut study room yang dirancang minimalis maupun lebih luas dan penuh storage, dapat ciptakan area yang pas di rumah.
Lakukan konsultasi gratis untuk mewujudkan desain interior kamar impian anak remaja Anda dengan mulai proyek bersama kami. Sekalian juga ya ambil promo booking fee yang berlaku di bulan ini.